Image of ANALISIS DAN PEMODELAN BOOST CONVERTER DENGAN KONTROL MPPT P&O DAN IC PADA PLTS 1kWp

Skripsi

ANALISIS DAN PEMODELAN BOOST CONVERTER DENGAN KONTROL MPPT P&O DAN IC PADA PLTS 1kWp



Salah satu sumber energi terbarukan yang belakangan ini telah banyakdikembangkan adalah Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS). Menurut data kementrian ESDM tahun 2016 bahwa potensi energi surya di Indonesia cukup besar sekitar 112.000 Giga Wp. Namun aplikasinya energi yang dihasilkan oleh panel surya sangat fluktuatif dan sangat dipengaruhi oleh kondisi klimatologi di sekitar PLTS seperti irradiasi matahari dan suhu lingkungan sehingga karateristik dari arus dan tegangan yang dihasilkan PLTS berubah-ubah.Maximum Power Point Tracking (MPPT) adalah suatu metode untuk untuk memaksimalkan pemanenan daya matahari karena PV memiliki karakteristik tegangan, arus dan daya yang khas.Penelitian ini dilakukanmenggunakan analisa hasil pemodelanBoost converter dengan menggunkan MPPTcontrol.Boost converter didesain untuk tipe PLTS terhubung jaringan dengan tegangan keluaran diatas 312 VDC . .Simulasi dilakukan dengan menggunakan 2 algoritma MPPT yaitu algoritma P&O dan algoritma IC dengan irradiansi matahari dari 1000-200W/m 2 dan temperature 25°C. Untuk mencari effisiensi mana yang paling baik diantara algoritma P&O dan algoritma menggunkan software PSIM 9.0 Hasil darianalisa dan simulasimenunjukan bahwa keluaran panel surya sesuai dengan karateristik daya terhadap perubahan irradiansi dan temperatur dengan.Keluaran tegangan dari Boost converter telah sesuai dengan perencanaan dimana keluaran Boost Converter didesain untuk system PLTS terhubung jaringan. Pemodelan boost converter menggunakan kontrol MPPT sudah layak di implementasikan pada PLTS 1kWp di Laboratorium Teknik Tenaga Listrik jurusan Teknik Elektro UNJANI dengan effisiensi 98%. Dan algoritma P&O memiliki effisiensi lebih baik disbanding algoritma IC dengan selisih 0.3%. Dimana effisiensi P&O 98.32% dan IC 98 %. Sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa kedua algoritma tersebut dapat menelusuri daya maksimum dari panel surya dengan baik.


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit Jurusan Teknik Elektro Unjani : CIMAHI.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
digital
Tipe Pembawa
computer disc
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this