Image of PENGARUH YTTRIUM PADA PADUAN TERNER Ni – Cr – Al TERHADAP KETAHANAN
 OKSIDASI SIKLIK PADA TEMPERATUR 1200°C

Skripsi

PENGARUH YTTRIUM PADA PADUAN TERNER Ni – Cr – Al TERHADAP KETAHANAN OKSIDASI SIKLIK PADA TEMPERATUR 1200°C



Pada umumnya logam-logam pada suhu tinggiakan sangat mudah rusak, karena adanyareaksi yang cepat dengan oksigen dari udarakecuali untuk logam mulia. Untuk menekan kemungkinan terjadi oksidasi dan proses korosi lainnya perlu dikembangkanmaterial yang mampu bertahan pada suhu tinggi.Material alternatif yang telah ditemukan yaitu nikel. Oksidasi merupakan suatu rekasi yang
terjadi apabila logam bersentuhan dengan udara atau oksigen. Sedangkan termperatur tinggi merupakan variabel yang memberikan pengaruh terhadap oksidasi. Pada Penelitian ini dilakukan penambahan Yttrium untuk mengetahui ketahanan oksidasi temperatur tinggi terhadap paduan Ni-Cr-Al. Pada penambahan Yttrium terdapat 3 sampel yang berbeda presentasi dengan komposisi Ni alloy A (80%Ni-10%Cr-10%Al), Ni alloy B (80%Ni-10%Cr- 10%Al-1%Y) dan Ni alloy B (80%Ni-10%Cr-10%Al-2%Y). Solution treatment dilakukan bertujuan untuk meningkatkan kekerasan dan menghasilkan gamma prime. Oksidasi yang dilakukan dengan metode siklik pada temperatur 1200°C sebanyak 15 siklik, dimana dilakukan 1 siklik diantaranya 60 menit di dalam tungku tube kemudian 30 menit di diamkan di udara terbuka.
Dari ketiga sampel tersebut didapat sampel yang paling baik yaitu sampel C dengan komposisi (80%Ni-10%Cr-10%Al-2%Y)menghasilkan nilai kekerasan tertinggi yaitu 453,43 Hv dibandingkan dengan kedua sampel A dan B. Ni alloy C.

Kata Kunci : Ni base supperalloy, Oksidasi siklik, Pengaruh penambahan
Yttrium


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit Jurusan Teknik Metalurgi : CIMAHI.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
digital
Tipe Pembawa
computer disc
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this