Image of Fitokimia dan Sifat Sitotoksik Senyawa Turunan Sterol dari Morus macroura Miq (Andalas)

Prosiding

Fitokimia dan Sifat Sitotoksik Senyawa Turunan Sterol dari Morus macroura Miq (Andalas)



Abstrak

Senyawa turunan sterol, stigmasterol telah diisolasi dari kulit batang Morus macroura Miq (Andalas). Struktur senyawa tersebut ditentukan berdasarkan data spektroskopi 1H-NMR, 13C-NMR, HMBC, serta perbandingan data sejenis yang telah dilaporkan. Uji antitoksik senyawa murni terhadap sel murin leukimia P-388 dilakukan dengan menggunakan metoda MTT [3-(4,5-dimetiltiazo-2-il)- 2,5-difeniltetrazolium bromida] assay.

Kata kunci- Morus macroura Miq, stigmasterol, dan sitotoksik


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit LPPM - Unjani : CIMAHI.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-70361-1-6
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
digital
Tipe Pembawa
computer disc
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this