Image of Perancangan Dan Pembuatan Alat Bantu Pemasangan Kopler/Nosel Dengan Slang Air Brake Kereta Api

Prosiding

Perancangan Dan Pembuatan Alat Bantu Pemasangan Kopler/Nosel Dengan Slang Air Brake Kereta Api



Abstrak

Penelitian ini mengembangkanpenelitian Wahyudin et.al (2014) yang merancang mesin clamping slang air brake dengan metoda QFD. Penelitian merancang dan membuat mesin pemasang kopler/nosel dengan slang, sehingga menjadi mesin yang utuh dalam perakitan kopling slang air brake. Seperti halnya mesin clamping, mesin pemasang kopler/nosel dengan slang dirancang dengan menggunakan sistem pneumatik. Untuk efisiensi, kompresor yang dipakai pada mesin clamping dipakai pula pada mesin pemasang kopler/nosel dengan slang. Algoritma yang dikembangkan bersifat lebih umum dalam perancangan alat bantu, sehingga diharapkan dapat lebih memudahkan IKM dalam merancang dan membuat berbagai alat bantu. Hasil penelitian menunjukkan bahwa alat bantu dapat berfungsi dengan baik, dan dapat mereduksi proses kerja dari 27 menit/unit menjadi 9 menit/unit. Alat bantu dapat meminimasi penggunaan tenaga operator, yang pada alat manual sebelumnya sangat dominan.

Kata kunci : kopling slang air brake, alat bantu, QFD sistem pneumatik.


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit LPPM - Unjani : CIMAHI.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-70361-1-6
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
digital
Tipe Pembawa
computer disc
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this