Image of Studi Konversi Karbon Dioksida dengan Teknik Reduksi Elektrokimia Menggunakan Elektroda Tembaga

Prosiding

Studi Konversi Karbon Dioksida dengan Teknik Reduksi Elektrokimia Menggunakan Elektroda Tembaga



Abstrak

Telah dilakukan penelitian tentang studi konversi karbon dioksida menjadi metanol menggunakan elektroda tembaga (Cu) dengan teknik reduksi elektrokimia (electrocchemical reduction). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengkonversi gas CO 2 menjadi senyawa yang lain yang lebih bermanfaat. Hasil penelitian yang didapatkan dari studi reduksi karbon dioksida adalah asam karbamat, nonanal, 1-propanol, 2-amino. Waktu optimum yang didapatkan dari hasil konversi adalah pada waktu 2 jam. Karena terbentuknya suatu spektra pada daerah 250 nm. Sedangkan tegangan yang sesuai untuk mendapatkan senyawa alkohol adalah pada tegangan 3 volt karena dihasilkan suatu senyawa yang diharapkan walaupun masih mengandung gugus amino.

Kata kunci : elektrokimia, karbon dioksida, reduksi


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit LPPM - Unjani : CIMAHI.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-70361-1-6
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
digital
Tipe Pembawa
computer disc
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this