Image of PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN YANG DIMEDIASI OLEH KEPUASAN
PELANGGAN ANDROID SMARTPHONE

Skripsi

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN YANG DIMEDIASI OLEH KEPUASAN PELANGGAN ANDROID SMARTPHONE



RINGKASAN
Permasalahan dalam penelitian ini adalah terjadinya peningkatan loyalitas pengguna android smartphone di Indonesia. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh kualitas produk dan harga terhadap kepuasan pelanggan, pengaruh kualitas produk dan harga terhadap loyalitas pelanggan, serta untuk mengetahui apakah variabel kepuasan sebagai variabel mediasi dapat memediasi pengaruh kualitas produk dan harga terhadap loyalitas pelanggan. Sampel dalam penelitian ini adalah 120 responden dengan teknik penentuan sampel menggunakan purposive sampling. Analisis statistik yang digunakan dalam
penelitian ini adalah regresi berganda dengan bantuan program SPSS 22 dan Online Sobel Test Calculator for the significance of Mediation. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan, harga tidak berpengaruh terhadap kepuasan pelanggan, kualitas produk dan harga berpengruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan, kepuasan pelanggan memediasi pengaruh kualitas produk terhadap loyalitas pelanggan, dan kepuasan pelanggan tidak memediasi pengaruh harga terhadap loyalitas pelanggan.

Kata Kunci : kualitas produk, harga, kepuasan, loyalitas


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit Ekonomi/Manajemen : CIMAHI.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
digital
Tipe Pembawa
computer disc
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this