Detail Cantuman
Advanced SearchSkripsi
ANALISIS PENGARUH SISTEM GROUND ROD TERHADAP TAHANAN MENARA DAN GANGGUAN PETIR PADA SUTT 150 KV CIGERELENG-CIANJUR
ABSTRAK
Keberlangsungan pendistribusian energi listrik dituntut konstan agar pemenuhan akan kebutuhan energi listrik tetap terjaga, Sistem transmisi yang merupakan sub sistem dari sistem tenaga listrik berfungsi untuk menyalurkan energi listrik dari pembangkit ke pusat beban. Gangguan akibat petir dapat terjadi pada saluran transmisi, untuk menanggulangi gangguan petir pada sistem salah satunya dengan sistem pentanahan menara. Sistem pentahan yang baik yang memiliki nilai resistansi kecil.
Sistem ground rod dengan tiga buah elektroda batang ditanam pada kaki menara dan dipasang paralel dianggap lebih baik dengan nilai tahanan menara lebih kecil dan tegangan ditiap kaki menara sama, dari sistem pentanahan langsung, untuk membuktikan kebenaranya dilakukan penelitian mengenai pengaruh sistem ground rod terhadap nilai tahanan menara dengan metode membandingkan hasil pengukuran dan perhitungan serta dianalisis. Dari analisis didapatkan hasil bahwa nilai perhitungan dan pengukuran tidak jauh beda dan nilai tahanan ground rod lebih kecil dari nilai tahanan yang sesuai standar SPLNT5.004-2010, dengan nilai tahanan terkecil sebesar 0,64 Ohm dan terbesar 2,1 Ohm sistem pentanahan ground rod dapat dikatan baik untuk proteksi menara dari gangguan petir karena nilai resistansi kecil, tegangan ditiap kaki menara sama dan penyaluran surja petir lebih luas.
Kata kunci: Kaki menara, rod, paralel, pentanahan, petir.
Ketersediaan
Tidak ada salinan data
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
-
|
Penerbit | Jurusan Teknik Elektro Unjani : CIMAHI., 2019 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
digital
|
---|---|
Tipe Pembawa |
computer disc
|
Edisi |
-
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain