No image available for this title

Skripsi

Pemeriksaan Dan Analisis Sistem Pendingin Engine Chevrolet Zafira Tahun 2001



ABSTRAK

Pemeriksaan dan analisis sistem pendingin mesin pada kendaraan Chevrolet Zafira dilatarbelakangi oleh banyaknya keluhan dari konsumen yang berhubungan dengan sistem pendingin kendaraan dan permasalahan yang sering timbul adalah terjadinya over heating yang mengakibatkan turunnya performance dari engine dan timbulnya kerusakan-kerusakan yang diluar batas kewajaran sebagai akibat dari over heating. Analisa ini dilakukan dengan metode analisa perpindahan kalor konveksi paksa. Analisa ini difokuskan pada perpindahan panas yang terjadi pada radiator sehingga didapatkan nilai efektifitas dari radiator dengan jalan mengetahui jenis aliran, bilangan Reynolds, Nusselt, Pradlt, LMTD, NTU, koefisien perpindahan kalor, dll. Dari tugas akhir ini isimpulkan bahwa performance dari radiator kendaraaan Chevrolet Zafira yang berada di workshop PT.Setiabudi Lestari Motor
masih normal dan mampu menjaga temperatur kerja yang di ijinkan pada mesin yaitu pada temperatur 98°C-103C. Sehingga untuk mengatasi permasalahan over heating pada kendaraan ini harus dilakukan pemeriksaan terhadap komponen- komponen lain dari sistem pendingin, seperti: water pump, fan, thermostat, switch temperature ataupun kondisi bagian dalam dari radiator itu sendiri dari kemungkinan kotor sehingga meyumbat laju aliran fluida pendingin.

Kata kunci : Efektifitas, Radiator, Reynolds, Nusselt, Prandlt.


Ketersediaan

010802111600055620/RAN/pPerpustakaan PusatTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
620/RAN/p
Penerbit TMs - FT Unjani : CIMAHI.,
Deskripsi Fisik
xi;52hlm;ilus
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
620
Tipe Isi
text
Tipe Media
digital
Tipe Pembawa
computer disc
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
0055-TA/620/RAN/p/2016
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this