Image of Perancangan Simulator Losses Energi Non Teknis Pada Pelanggaran (P3) Dan Pelanggaran (P4)

Skripsi

Perancangan Simulator Losses Energi Non Teknis Pada Pelanggaran (P3) Dan Pelanggaran (P4)



ABSTRAK

Energi listrik adalah bentuk energi yang dihasilkan dari adanya perbedaan potensial antara dua titik, sehingga membentuk sebuah arus listrik diantara keduanya ketika dibawa ke dalam kontak melalui sebuah konduktor listrik dan untuk memperoleh kerja listrik tersebut. Salah satu bentuk pelanggaran non teknis yang dilakukan oleh pelanggan atau konsumen listrik yaitu pelanggaran 3 (P3) dan pelanggaran 4 (P4). Pelanggan 3 (P3) adalah pelanggaran yang mempengaruhi batas daya dan penggukuran energi, contohnya KWH tanpa pembatas dan jumper KWH. Pelanggan 4 (P4) adalah pelanggaran yang dilakukan oleh non konsumen PLN. Dengan dibuatnya alat simulator losses energi ini dapat mengetahui bagaimana beban normal dan beban tidak normal beserta perbandingannya.

Kata Kunci : Energi listrik, KWH, PLN


Ketersediaan

010803111600116621/FNS/pPerpustakaan PusatTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
621/FNS/p
Penerbit TE - FT Unjani : CIMAHI.,
Deskripsi Fisik
xii;37hlm;ilus
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
621
Tipe Isi
text
Tipe Media
digital
Tipe Pembawa
computer disc
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
0116-TA/FNS/p/2016
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this