Image of PENERAPAN DAN ANALISIS METODE LOAD BALANCING PER CONNECTION CLASSIFIER (PCC) DENGAN DUA ISP PADA MIKROTIK DI LABORATORIUM ELEKTRO UNJANI

Skripsi

PENERAPAN DAN ANALISIS METODE LOAD BALANCING PER CONNECTION CLASSIFIER (PCC) DENGAN DUA ISP PADA MIKROTIK DI LABORATORIUM ELEKTRO UNJANI



ABSTRAK

Sistem layanan informasi dan komunikasi pada jaringan internet mencapai kemajuan yang sangat pesat sehingga penggunaan internet telah semakin meningkat. Namun dalam penggunaannya jaringan internet sering dihadapi dengan berbagai masalah, seperti mengenai koneksi yang terputus. Karena banyaknya kebutuhan akses internet yang tinggi di suatu perusahaan, perguruan tinggi atau instansi yang menyebabkan tidak nyamannya kualitas akses layanan jaringan internet oleh penggunanya.
Untuk mendukung hal tersebut diperlukan pengaturan beban trafik jaringan agar beban menjadi rata dan seimbang dan mengantisipasi terjadinya jaringan yang terputus, maka diterapkan teknik load balancing. Load balancing adalah suatu konsep yang berfungsi untuk menyeimbangkan beban bandwidth dari dua ISP (Internet Service Provider) atau lebih sehingga koneksi internet dimanfaatkan secara maksimal. Pada penelitian ini menunjukkan bahwa kerja load balancing pada dua jalur koneksi cukup seimbang dan sistem yang dibangun telah dapat mengatasi jika salah satu jalur terjadi pemutusan koneksi. Untuk kualitas jaringan yaitu QoS sebelum dan sesudah load balancing yang digunakan termasuk dalam kategori bagus. Dimana untuk throughput mengalami peningkatan setelah menggunakan load balancing PCC dan delay mengalami penurunan setelah menggunakan load balancing PCC.

Kata kunci: load balancing, PCC, Internet Service Provider


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit Jursan Teknik Elektto : CIMAHI.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
digital
Tipe Pembawa
computer disc
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this