Image of PENGARUH PEMERIKSAAN PAJAK (TAX AUDIT) DAN SELF ASSESSMENT SYSTEM TERHADAP TAX EVASION
(Studi Kasus pada Importir di Kantor Pusat Direktorat Jenderal Bea dan Cukai)

Skripsi

PENGARUH PEMERIKSAAN PAJAK (TAX AUDIT) DAN SELF ASSESSMENT SYSTEM TERHADAP TAX EVASION (Studi Kasus pada Importir di Kantor Pusat Direktorat Jenderal Bea dan Cukai)



ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemeriksaan pajak (tax audit) dan self assessment system terhadap tax evasion di Kantor Pusat Direktorat Jenderal Bea dan Cukai, baik secara parsial maupun secara simultan. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan bentuk hubungan kausal, dengan variabel independen yaitu pemeriksaan pajak (tax audit) dan self assessment system, sedangkan variabel dependen yaitu tax evasion. Populasi dalam penelitian ini adalah 240.000 Importir. Teknik penentuan sampel yang digunakan yaitu teknik probability sampling dengan metode simple random sampling, sehingga diperoleh jumlah sampel 100 responden. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pemeriksaan pajak (tax audit) dan self assessment system secara parsial maupun secara simultan berpengaruh dan signifikan terhadap Tax Evasion.

Kata Kunci : Pemeriksaan Pajak (Tax Audit), Self Assessment System, dan Tax Evasion.


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit Jurusan Akuntasi : CIMAHI.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
digital
Tipe Pembawa
computer disc
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this