Detail Cantuman
Advanced SearchSkripsi
UJI BIOAKTIVITAS EKSTRAK DAN FRAKSI HERBA KROKOT (Portulaca oleracea L.) MENGGUNAKAN METODE BSLT (Brine Shrimp Lethality Test)
Herba Krokot (Portulaca oleracea L.) dari suku Portulacaceae adalah tanaman yang banyak ditemukan sebagai gulma di ladang dan terdapat di seluruh dunia, khususnya di daerah tropis dan subtropis. Krokot terdaftar di WHO sebagai salah satu tanaman obat yang paling banyak digunakan dan telah diberi istilah "Panacea Global". Uji bioaktivitas herba krokot belum banyak dilaporkan, maka perlu dilakukan pengujian untuk melaporkan potensi aktivitas toksisitasnya menggunakan metode BSLT. Ekstraksi dengan metode refluks menggunakan pelarut etanol 96% redestilasi. Fraksinasi dilakukan dengan metode ekstraksi cair - cair dengan pelarut n-heksana, etil asetat, dan air. Dilakukan pengujian BSLT menggunakan larva Artemia salina Leach yang berumur 48 jam terhadap ekstrak dan fraksi uji masing-masing 3 kali pengulangan. Pemberian ekstrak etanol dan fraksi Herba Krokot memiliki akivitas toksik terhadap larva Artemia salina Leach, yang ditunjukkan oleh nilai LC 50
Ketersediaan
Tidak ada salinan data
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
-
|
Penerbit | JURUSAN FARMASI : CIMAHI., 2018 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
digital
|
---|---|
Tipe Pembawa |
computer disc
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain